Bank Mandiri salurkan kredit Rp1.272 triliun selama semester I-2023, kredit komersial tumbuh paling tinggi

digitalbank.id – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) telah menyalurkan kredit secara konsolidasi Rp1.272,07 triliun pada semester I/2023 atau naik11,8% secara tahunan (year on year/yoy). Kredit komersial mencatatkan pertumbuhan terbesar yakni 18,9% yoy menjadi Rp215,7 triliun per semester I/2023. Menurut Darmawan Junaidi, bos Bank Mandiri, pertumbuhan kredit perseroan tidak terlepas dari fundamental ekonomi Indonesia yang […]

Jos! Transaksi Livin’ by Mandiri tembus Rp1.500 triliun

digitalbank.id – PT Bank Mandiri memgungkapkan sampai Juni 2023 aplikasi Livin’ by Mandiri telah diunduh lebih dari 28,4 juta kali. Platform digital tersebut juga telah mengelola lebih dari 1,3 miliar transaksi alias meningkat 70% secara tahunan. Sementara jumlah transaksi Livin’ by Mandiri dikabarkan telah tembus Rp1.500 triliun atau naik 65% seara tahunan selaras dengan kebutuhan […]

Bank Mandiri konsisten dorong praktek sustainable banking

digitalbank.id – INDONESIA Net Zero Emission (NZE) 2060 sudah menjadi komitmen masyarakat global termasuk Indonesia. Dan PT Bank Mandiri secara konsisten mendorong praktek sustainable banking untuk mendukung transisi menuju NZE tersebut. Sebab itu, Bank Mandiri menggelar ESG Festival yang dilaksanakan secara hybrid sebagai realisasi komitmen dalam mencapai NZE Operasional di 2030, emisi pembiayaan di 2060, dan memberdayakan digipreneurship dengan mengedepankan prinsip-prinsip Environment, […]

Terbukti mudahkan pekerja migran, volume transaksi remitansi Bank Mandiri melonjak 13,2% selama Januari-Mei 2023

digitalbank.id – Tren pertumbuhan remitansi Bank Mandiri terus menunjukan tren membaik atau mengalami peningkatan frekuensi dan volume rata-rata per bulan sebesar 4%. Direktur Jaringan dan Retail Banking PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Aquarius Rudianto mengatakan, dalam lima bulan pertama tahun ini [Januari-Mei], frekuensi transaksi remitansi Bank Mandiri telah tumbuh 7,18% secara year on year (yoy). […]

Green Bond milik Bank Mandiri beroleh peringkat idAAA dari Pefindo

digitalbank.id – PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menilai Obligasi Berkelanjutan Ramah Lingkungan PT Bank Mandiri Tbk 1 idAAA dengan outlook stabil. Obligasi tersebut bertujuan menghimpun dana hingga Rp10 triliun. Green bond tahap pertama yang diterbitkan bank berlogo pita emas ini senilai Rp 5 triliun pada Juni lalu. Selain itu, Pefindo juga mengonfirmasi peringkat idAAA untuk […]

Terdesak oleh pesatnya layanan digital, ratusan kantor cabang bank tutup

digitalbank.id – SETIAP tahun jumlah kantor bank umum serta kantor cabang bank menyusut karena terdesal oleh pesatnya digitalisasi. Dalam kuartal pertama tahun ini, sedikitnys sudah ada 401 kantor bank umum yang tutup. Berdasarkan laporan Statistik Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), jumlah kantor bank umum di Indonesia pada Maret 2023 mencapai 24.976. Angkanya susut 401 dibandingkan […]

Selama lebaran transaksi keuangan digital meningkat tajam!

digitalbank.id – MOMEN Lebaran tahun ini, transaksi keuangan digital di sejumlah perbankan mengalami peningkatan yang sangat pesat, terutama terjadi pada transaksi transfer online untuk keperluan zakat hingga mengirimkan tunjangan hari raya (THR). Salah satu bank plat merah yakni PT Bank Mandiri (persero) Tbk (BMRI) memperkirakan pertumbuhan transaksi Livin by Mandiri mencapai 20% dibandingkan dengan periode […]

Keren, transaksi via Livin’ by Mandiri tembus Rp400 triliun!

digitalbank.id – TRANSAKSI via aplikasi mobile banking agaknya sudah menjadi kebiasaan baru para nasabah dan terasa lebih nyaman. Lihat misalnya di salah satu bank pelat merah tanah air. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) misalnya, mencatat pertumbuhan signifikan dari transaksi digital banking lewat aplikasi Livin’ by Mandiri di awal tahun 2023 ini. Demikian penjelasan SVP Transaction […]

Bank Mandiri pastikan bagikan dividen senilai total Rp24,7 triliun!

digitalbank.id – BANK Mandiri memastikan pembagian dividen sebesar 60% dari laba bersih konsolidasi 2022 atau senilai total Rp24,7 triliun. Itu terungkap dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2023 Bank Mandiri, Selasa (14/3) yang menyebutkan angka tersebut sebagai dividen yang akan dibagikan kepada pemegang saham (dividen payout ratio). Dari nilai tersebut, besaran dividen per saham […]

5 bank raksasa di Indonesia catat kinerja positif selama 2022

digitalbank.id – BANK-bank beraset besar kompak catatkan kinerja positif sepanjang 2022. Apabila ditotal jumlah laba yang ditimbun lima bank terbesar di Indonesia dari segi aset tembus Rp154,65 triliun. Kelima bank itu di antaranya, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI), PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI), PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA), PT Bank Negara Indonesia […]