J Trust Bank luncurkan TORA Green Savings, ajak nasabahnya nabung dan peduli lingkungan

Berkaitan dengan peringatan Hari Bumi Internasional yang jatuh pada 22 April, PT Bank JTrust Indonesia Tbk (J Trust Bank) meluncurkan program simpanan yang diberi nama TORA Green Savings. DIrektur Utama J Trust Bank Ritsuo Fukadai mengatakan, program ini diinisiasi sebagai usaha kolaboratif untuk merespons isu perubahan iklim dan pelestarian lingkungan. “TORA Green Savings merupakan program […]

Dorong stabilitas dan pertumbuhan, OJK tambahkan kriteria konglomerasi keuangan dalam RPOJK

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menambah kriteria konglomerasi keuangan (KK) dalam Rancangan Peraturan OJK (RPOJK) terbaru yang dipublikasikan sejak 2 April 2024 lalu. Konglomerasi keuangan, sesuai definisi dalam Peraturan Otoritas Jasa Keuangan adalah Lembaga Jasa Keuangan yang berada dalam satu grup atau kelompok karena keterkaitan kepemilikan dan/atau pengendalian. Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar​ mengatakan, kriteria terkait […]

Terbukti lakukan banyak pelanggaran, OJK cabut izin Paytren Aset Manajemen

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi mencabut izin usaha PT Paytren Aset Manajemen (PAM) sebagai konsekuensi manajer investasi syariah tersebut terbukti melakukan pelanggaran atas peraturan perundang-undangan di sektor pasar modal. “PT Paytren Aset Manajemen memenuhi sebagaimana dimaksud kondisi pada ketentuan Angka 7 huruf a butir 2) jo. huruf f butir 1) huruf a), huruf c), dan […]

OJK telah bekukan 5.000 rekening bank terkait judi online

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tampaknya tak mau main tanggung dalam memberantas praktik judi online yang menggunakan rekening bank. Buktinya, periode akhir 2023 hingga Maret 2024 lalu, OJK telah memblokir atau membekukab 5.000 tabungan rekening terkait judi online. “OJK menindak tegas rekening-rekening perbankan yang digunakan untuk judi online. Hingga Maret kemarin telah ditindak untuk 5.000 rekening […]

Transaksi kripto melesat nyaris Rp70 triliun hanya dalam waktu sebulan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat nilai transaksi kripto pada Maret 2024 melesat menjadi Rp103,58 triliun dari nilai sebelumnya sebesar Rp33,69 triliun. Ada kenaikan nyaris Rp70 triliun. “Nilai transaksi aset kripto pada periode yang sama tercatat sebesar Rp103,58 triliun atau mengalami peningkatan signifikan jika dibandingkan Februari 2024 sebesar Rp33,69 triliun,” ungkap Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi […]

OJK terus lakukan konsolidasi demi penyelamatan BPR, jumlahnya akan terus berkurang

Di awal 2024 sudah ada 11 Bank Perekonomian Rakyat (BPR) yang bangkrut. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan terus melakukan konsolidasi demi penguatan BPR dan akan menerbitkan aturan baru terkait BPR. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae mengatakan dalam rangka penegakan hukum dan perlindungan konsumen, OJK telah mencabut izin deretan bank bangkrut tersebut. “Ada […]

Ssssttt…., ada 69 penyelenggara pinjol kena sanksi administratif OJK selama April lalu

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan sebanyak 69 penyelenggara Peer to Peer (P2P) Lending atau pinjaman online (pinjol) telah mendapatkan sanksi administratif selama April 2024. Selain itu ada 10 perusahaan pembiayaan dan satu perusahaan modal ventura juga mendapatkan sanksi administratif. Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya […]

Tren piutang pembiayaan multifinance terus menguat, Maret 2024 naik jadi Rp488 triliun

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan tren piutang pembiayaan perusahaan multifinance terus menunjukkan penguatan. Pada Maret 2024 lalu nilainya mencapai Rp488,52 triliun. Menurut Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya OJK, Agusman, nilai piutang pembiayaan pada Maret 2024 tumbuh 12,17% secara tahunan atau year on year (yoy). […]

Geopolitik global meradang, OJK bilang stabilitas sektor jasa keuangan nasional tetap terjaga

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan, sektor jasa keuangan nasional tetap terjaga di tengah kondisi ketidakpastian global. Hal itu diutarakan Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dalam Konferensi Pers RDK Bulanan (RDKB) April 2024 yang disiarkan secara daring, Jakarta, Senin (13/5) “RDK menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan kinerja intermediasi kontributif dengan dukungan likuiditas […]

Gelar “BTN Jakarta International Marathon 2024”, Pemprov DKI bakal tutup 34 ruas jalan

Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan DKI Jakarta akan melakukan rekayasa lalu lintas dan penutupan 34 ruas jalan yang bersinggungan dengan rute acara BTN Jakarta International Marathon (BTN JAKIM) 2024 yang akan berlangsung pada 23 Juni 2024 mendatang. Adapun ke-34 ruas jalan yang akan ditutup selama penyelenggaraan JAKIM 2024 adalah, ruas Jalan Medan Merdeka Barat […]