blu by BCA Digital gelar bluXperience untuk dorong literasi dan inklusi keuangan

PT Bank Digital BCA (BCA Digital) mengadakan kegiatan edukasi yang imersif dan interaktif bertajuk bluXperience sebagai upaya mendorong awareness dan peningkatan literasi sekaligus inklusi keuangan masyarakat bertepatan dengan momen HUT ke-3 blu by BCA Digital. Head of Marketing & Communications BCA Digital, Ruli Himawan Nugroho, menyatakan bahwa perayaan ulang tahun blu ke-3 menjadi momen penting […]

Raup laba Rp1,5 triliun, PermataBank akui digitalisasi jadi kata kunci

PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau PermataBank melaporkan perolehan laba bersih pada semester I-2024 mencapai Rp1,52 triliun atau tumbuh 8,74% year on year (yoy). Hasil ini didukung kinerja kredit yang tumbuh tinggi dan kemampuan perusahaan untuk lebih efisien yang bertopang pada digitalisasi. Direktur Utama PermataBank Meliza M. Rusli mengatakan, walaupun masih terdampak dengan ketidakpastian perekonomian […]

Kredit dan pembiayaan capai Rp352,06 triliun, BTN kantongi laba Rp1,5 triliun

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) mencatat penyaluran kredit dan pembiayaan mencapai sekitar Rp352,06 triliun sepanjang semester I/2024. Perolehan tersebut tumbuh 14,4% secara tahunan (year-on-year/yoy) dibandingkan periode yang sama tahun lalu sebesar Rp307,66 triliun. “Di tengah kondisi ekonomi global yang sangat menantang, BTN tetap dapat menorehkan kinerja yang positif sepanjang semester I/2024. Bahkan penyaluran […]

Incar potensi bisnis Rp100 miliar, Perum PNRI kolaborasi dengan Datasonic

Perum Percetakan Negara Republik Indonesia sepenuhnya milik Pemerintah Indonesia di bawah kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Kembali melakukan penadatanganan kerjasama dengan PT Datasonic Teknologi Indonesia, anak Perusahaan Datasonic Group Berhad yaitu salah satu perusahaan teknologi terkemuka di Malaysia yang bergerak di bidang percetakan sekuriti, serta pembuat passport, Kartu Identitas Malaysia, kartu pintar yang berstandar […]

Sehari setelah cabut izin BPR Lubuk Raya Mandiri, OJK cabut lagi izin BPR Sumber Artha Waru Agung

HANYA BERSELANG SEHARI setelah mencabut izin usaha PT BPR Lubuk Raya Mandiri, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kembali mencabut izin usaha Bank Perekonomian Rakyat (BPR) pada Rabu (24/7). Melalui Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-57/D.03/2024 tanggal 24 Juli 2024 , OJK mencabut izin usaha PT Bank Perkreditan Rakyat Sumber Artha Waru Agung, yang beralamat di […]

LPS siapkan pembayaran simpanan nasabah BPR Lubuk Raya Mandiri

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyiapkan proses pembayaran klaim penjaminan simpanan dan pelaksanaan likuidasi PT BPR Lubuk Raya Mandiri, yang beralamat di Jl. Bypass KM 6 RW 006, Lubuk Bagalung Nan XX, Kota Padang, Sumatera Barat. Proses pembayaran klaim penjaminan simpanan nasabah dan pelaksanaan likuidasi bank dilakukan setelah izin BPR Lubuk Raya Mandiri, dicabut oleh Otoritas […]

Salurkan kredit Rp850 triliun, BCA raup cuan Rp26,9 triliun di semester I-2024

PT Bank Central Asia Tbk. dan entitas anak mencetak laba bersih sebesar Rp26,9 triliun, naik 11,1% secara tahunan atau year on year (yoy) pada semester I-2024. Bank juga membukukan peningkatan total kredit sebesar 15,5% yoy atau menjadi Rp850 triliun per Juni 2024 atau berada di atas rata-rata industri. Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan pertumbuhan […]

BI dukung industri keuangan digital dengan kebijakan ramah inovasi

Bank Indonesia berkomitmen untuk mendukung perkembangan industri keuangan digital melalui berbagai kebijakan yang proaktif dan ramah (friendly) terhadap inovasi. Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Juda Agung mengatakan, BI berkomitmen mendukung perkembangan industri keuangan digital melalui berbagai kebijakan yang proaktif dan friendly terhadap inovasi. “Namun kebijakan itu tetap diseimbangkan dengan upaya kita menjaga stabilitas sistem keuangan […]

Kejar pertumbuhan bisnis wealth management, DBS Indonesia perluas produk investasi

PT Bank DBS Indonesia tahun ini menargetkan dana kelolaan atau asset under management (AUM) untuk bisnis wealth management tumbuh double digit. Melfrida Gultom, Consumer Banking Director PT Bank DBS Indonesia mengatakan, target itu sejalan dengan outlook ekonomi global maupun nasional yang menunjukkan sinyal positif. “Dilihat dengan indikasi-indikasi perekonomian, baik itu sinyal terkait inflasi ataupun suku […]

Ambil langkah tegas, BRI blokir lebih 1.000 rekening terindikasi judi online

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mengungkapkan telah menerapkan Risk Based Approach yang terangkum dalam kebijakan dan SOP terkait Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT) untuk melindungi BRI dari sasaran tindak pidana pencucian uang dan terorisme, termasuk judi online. Direktur Manajemen Risiko BRI Agus Sudiarto mengungkapkan BRI memiliki sistem AML (Anti […]