Lonjakan kebocoran data 2022–2025 menandai Indonesia masuk fase darurat keamanan siber. Transformasi digital melaju, tetapi arsitektur keamanan, SDM, dan penegakan UU PDP tertinggal. Tanpa standar minimum nasional, audit rutin, dan otoritas pengawas independen, data warga terus menjadi komoditas empuk di pasar gelap global. Fokus: ■ Ketimpangan antara laju digitalisasi dan kesiapan arsitektur keamanan membuat sistem […]
Dari Cybersecurity ke Digital Trust: Jalan Indonesia Menjaga Kepercayaan Ekonomi Digital
Investasi keamanan siber di Indonesia melonjak tajam dan melampaui rata-rata Asia Pasifik serta global. Di tengah geopolitik yang kian rapuh, ancaman AI, dan maraknya deepfake, hasil PwC Global Digital Trust Insights 2026 menunjukkan satu kesimpulan penting: keamanan siber tak lagi sekadar urusan teknologi, melainkan fondasi kepercayaan bisnis digital. Di sinilah peran baru Digital Ecosystem Trust […]
