Perkuat transformasi agrikultur dan food estate, BNI dukung program Taksi Alsintan

digitalbank.id – Kementerian Pertanian (Kementan) bersama PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI (BBNI) meluncurkan program Taksi Alat dan Mesin Pertanian (Alsintan) yang merupakan model pengelolaan tata kelola usaha jasa alsintan dengan sistem jasa sewa atau kepemilikan alsintan melalui skema kredit perbankan. Kementan dan BNI sepakat dalam hal pemberdayaan kelembagaan petani melalui penguatan permodalan, relaksasi […]

Volume transaksi BNIDirect semester I 2022 tumbuh 35,4 persen menjadi Rp2.587 triliun

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mencatat volume transaksi BNIDirect pada semester I 2022 tumbuh 35,4 persen secara tahunan atau year on year (yoy) menjadi Rp 2.587 triliun. Pertumbuhan itu diikuti oleh pertumbuhan jumlah transaksi yang sebesar 25,8 persen secara tahunan atau menjadi 462 juta transaksi. Wakil Direktur Utama BNI Adi […]

BNI kombinasikan layanan UMKM Go Global dan diaspora untuk perkuat kinerja

digitalbak.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat kinerja international banking dengan melakukan kombinasi layanan UMKM Go Global dan diaspora. Dirut BNI Royke Tumilaar mengatakan potensi peningkatan kinerja internasional banking tergolong kuat karena perseroan memiliki dua segmen bisnis strategis yakni UMKM Go Global dan komunitas diaspora. Dia mengatakan kinerja internasional BNI […]

Layanan BNI Mobile Banking dongkrak laba bersih BNI dua kali lipat pada 2021

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) berhasil mencatatkan lompatan pemulihan kinerja positif pada tahun buku 2021 dengan laba bersih Rp10,89 triliun, tumbuh 232,2% year on year (yoy), atau dua kali lipat dari profit tahun 2020. Wakil Direktur Utama BNI Adi Sulistyowati mengatakan sumber pertumbuhan itu adalah layanan digital, di mana BNI Mobile […]

Perkuat komitmen sebagai bank penyedia solusi digital, BNI luncurkan FX Mobile

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) kembali memperkuat komitmen sebagai bank penyedia solusi digital dengan melakukan launching FX Mobile. FX Mobile merupakan fitur dalam aplikasi BNI Mobile Banking yang dapat digunakan nasabah untuk mendapatkan informasi kurs secara real-time, melakukan transaksi valuta asing (Valas), dan melakukan transfer valuta asing baik antar rekening BNI […]

BNI genjot pemakaian kartu kredit di ajang BNI Java Jazz Festival 2022

digitalbank.id – Animo BNI Java Jazz Festival 2022 yang tinggi menjadi peluang bagi PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI (BBNI) mendorong produk kartu kredit. Banyak penonton dari kalangan milenial potensial yang dapat menjadi target ekspansi layanan kredit konsumsi ini. Corporate Secretary BNI Mucharom menyampaikan, perseroan saat ini memiliki tiga produk unggulan untuk kartu […]

BNI gandeng Japan Regional Bank fasilitasi pinjaman yen untuk Ichii Industries Indonesia

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat peran sebagai bank global Indonesia. Memanfaatkan kantor cabang luar negeri sekaligus jaringan di Jepang, BNI bekerja sama dengan Japan Regional Bank (JRB), yang dalam kesempatan ini adalah The Iyo Bank, Ltd dan The Shoko Chukin Bank, Ltd, untuk pemberian fasilitas pinjaman modal kerja dalam […]

Perkuat komitmen di segmen green banking, BNI terbitkan green bond Rp5 triliun

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) kembali memperkuat komitmennya di segmen green banking dengan menerbitkan obligasi korporasi berwawasan lingkungan (green bond) maksimal Rp5 triliun. Wakil Direktur Utama BNI Adi Sulistyowati mengatakan green banking merupakan salah satu sektor yang masuk dalam kategori sangat strategis bagi perseroan. Selain karena manfaatnya yang sangat tinggi terhadap […]

BNI dan Kedubes RI di Tokyo siapkan sentra distribusi untuk tekan biaya logistik UMKM

digitalbank.id – Untuk menekan biaya logistik dan membuat produk usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) lebih kompetitif, BNI bekerja sama dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Tokyo, Jepang, menyiapkan sentra distribusi. Sentra distribusi ini menggunakan strategi dropship yang dinilai efektif untuk UMKM dalam meningkatkan penjualannya. “Di kantor BNI Tokyo kami memiliki ruang meeting yang […]

Melalui program Xpora, BNI Hongkong sukses bantu diaspora dan ekspor UMKM

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) berhasil membantu kesuksesan diaspora Indonesia di Hong Kong, yang bisnisnya adalah mencari produk UMKM lokal Tanah Air untuk diekspor ke negeri tersebut. Sebagai agen pembangunan pemerintah dengan mandat bank global, BNI terus mempromosikan program Xpora yakni ekspor dan diaspora dengan harapan menjawab semua kebutuhan layanan jasa […]