‘Godmother of AI’ Fei-Fei Li Bilang, AI Tak Akan Pernah Utuh Tanpa Kecerdasan Spasial

Fei-Fei Li, sosok yang dijuluki “godmother of AI”, kembali mengguncang arah pengembangan kecerdasan buatan global. Melalui startup barunya, World Labs, ia mendorong lompatan besar dari AI berbasis bahasa menuju spatial intelligence—kemampuan mesin memahami dan membangun dunia tiga dimensi. Model terbarunya, Marble, membuka babak baru bagi industri kreatif, robotika, gim, hingga riset psikologi, sekaligus menegaskan bahwa […]

Google, Meta, Nvidia Alihkan Fokus dari LLM ke “World Models” sebagai Generasi Baru AI

Raksasa teknologi seperti Google DeepMind, Meta, dan Nvidia tengah mengalihkan fokus dari model bahasa besar (LLM) ke “world models”, sistem AI yang belajar dari video dan data robotik untuk memahami serta berinteraksi dengan dunia fisik. Pergeseran ini dipicu oleh perlambatan inovasi LLM dan potensi ekonomi yang diperkirakan mencapai US$100 triliun, terutama di sektor manufaktur, kesehatan, […]