China tengah menyiapkan strategi ekonomi paling ambisiusnya sejak era “Made in China 2025”. Melalui cetak biru menuju 2030 yang akan dituangkan dalam Rencana Lima Tahun ke-15, Beijing menegaskan industrialisasi berteknologi tinggi, dominasi AI dan robotika, serta investasi besar-besaran di sains dan talenta global sebagai fondasi kekuatan nasional. Jika strategi ini dijalankan konsisten, dunia berpotensi menghadapi […]
