Meta Platforms Inc. resmi meluncurkan Meta Compute, inisiatif strategis untuk membangun infrastruktur kecerdasan buatan (AI) berskala raksasa. Langkah ini menegaskan perubahan peta persaingan industri teknologi global, di mana kendali atas energi, pusat data, dan rantai pasok komputasi kini menjadi senjata utama dalam perlombaan AI. Meta bersiap membangun puluhan hingga ratusan gigawatt daya dalam dekade mendatang—sebuah […]
Microsoft Rakit “Pabrik Super AI” Global, Hubungkan Pusat Data AS dalam Satu Jaringan
Microsoft secara resmi mengoperasikan jaringan pusat data terintegrasi pertama di dunia yang menghubungkan fasilitas komputasi di Wisconsin dan Atlanta melalui jaringan serat optik berkecepatan tinggi,menciptakan “pabrik super AI” berskala global yang dilengkapi ratusan ribu GPU Nvidia dan sistem pendingin cair inovatif untuk menangani beban kerja AI skala masif dari mitra seperti OpenAI, xAI, dan Mistral […]
