Maybank resmi meluncurkan ROAR30, peta jalan strategis lima tahun menuju 2030, dengan target ambisius menaikkan return on equity (ROE) ke level 13–14%. Strategi ini menegaskan ambisi Maybank menjadi kekuatan finansial regional ASEAN melalui penguatan perbankan syariah global, wealth management lintas negara, transformasi digital, serta investasi besar pada teknologi dan talenta masa depan. Fokus: ■ ROAR30 […]
Tren, peluang dan tantangan perbankan dalam mendorong pembiayaan berkelanjutan di Indonesia
PARA ILMUWAN MEMPERKIRAKAN umur planet bumi saat ini telah mencapai sekitar 50 juta tahun. Sangat tua. Dan seperti kebanyakan manusia berusia lanjut, bumi mulai digerogoti bermacam penyakit. Kabar buruknya, ‘organ-organ’ bumi sudah banyak yang rusak. Hasil ‘medical check-up’ bumi menunjukkan terjadinya penurunan kualitas lingkungan atau istilah kerennya deteriorasi lingkungan yang ditandai dengan hilangnya sumber daya […]
