Perang Infrastruktur AI Dimulai: Meta Bangun Meta Compute, Energi Jadi Senjata Baru

Meta Platforms Inc. resmi meluncurkan Meta Compute, inisiatif strategis untuk membangun infrastruktur kecerdasan buatan (AI) berskala raksasa. Langkah ini menegaskan perubahan peta persaingan industri teknologi global, di mana kendali atas energi, pusat data, dan rantai pasok komputasi kini menjadi senjata utama dalam perlombaan AI. Meta bersiap membangun puluhan hingga ratusan gigawatt daya dalam dekade mendatang—sebuah […]

Kecewa dengan Kinerja Llama 4, Zuckerberg Pangkas 600 Karyawan di Tim AI

Meta Platforms melakukan restrukturisasi besar-besaran dengan mem-PHK 600 karyawan divisi AI sebagai bagian strategi efisiensi dan fokus pada pengembangan AI super. Langkah ini mengikuti kinerja model Llama 4 yang dinilai kurang memuaskan dan kompetisi ketat dengan OpenAI dan Google. Fokus Utama: 1. Restrukturisasi divisi AI Meta dengan PHK 600 karyawan untuk efisiensi organisasi.2. Perubahan strategi […]