Kenapa Talenta Terbaik Tak Bertahan Meski Perusahaan Punya Kebijakan Hebat?

Perusahaan kerap gagal mempertahankan talenta terbaik bukan karena kurangnya kebijakan, tetapi karena sistem yang terfragmentasi dan tidak saling memperkuat. Untuk mendongkrak retensi jangka panjang, organisasi perlu merancang talent system holistik yang mencakup jalur karier jelas, mobilitas internal, budaya keterbukaan, dan pembelajaran berkelanjutan — bukan sekadar paket kebijakan HR tunggal. Fokus: ■ Retensi talenta tidak cukup […]