OJK dorong P2P lending fokus layani UMKM bukan sekadar menjadi pinjol

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) terus menata platform P2P lending. Setelah regulasi baru tekfin pendanaan bersama (P2P lending) nantinya resmi berlaku, setiap platform harus mulai berkomitmen untuk lebih banyak melayani pelaku UMKM dan tak sekadar menjadi pinjaman online (pinjol) untuk kebutuhan konsumtif. Demikian disampaikan Anggota Dewan Komisioner sekaligus Kepala Eksekutif Pengawas Industri Keuangan Non […]

Kiat sukses Sunarso: utamakan apresiasi insan BRILian

digitalbank.id – SUKSES sebuah perusahaan sangat ditentukan oleh dukungan SDM yang mumpuni. Inilah antara lain yang menjadi prinsip Sunarso, Direktur Utama Bank BRI. “Yang menjadi perhatian saya dari penghargaan ini adalah pengakuan atas seluruh kerja keras insan BRILian di seluruh Indonesia yang tetap berkomitmen menyelamatkan UMKM di tengah pandemi yang tengah terjadi,” tegasnya selepas menerima penghargaan […]

Bank Mayora jadi bank digital dengan sasaran mengembangkan UMKM Indonesia

digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) berkomitmen akan mendorong pengembangan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Tanah Air melalui transformasi Bank Mayora menjadi bank digital. Menurut Direktur Utama BNI Royke Tumilaar dalam CNBC Indonesia Economic Outlook 2022, Selasa (22/3), langkah partisipasi perseroan dalam pembiayaan UMKM akan didorong lewat transformasi Bank Mayora, yang akan […]

Upaya kreatif BNI menembus pasar global lewat komoditas kopi

digitalbank.id – BAGI petani kopi, permasalahan klasik yang dihadapi selain terbatasnya pupuk dan bibit, akses pasar pun masalah berikutnya lebih rumit. Menjawab pesoalan tersebut, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk punya terobosan kitu. Emiten dengan kode saham BBNI ini terus melanjutkan ekspansi program BNI Xpora di tengah meningkatnya potensi ekspor produk dalam negeri bagi pelaku […]

Tekfin komunal Indonesia perluas kolaborasi dengan BPR

digitalbank.id – PLATFORM tekfin pendanaan bersama (P2P lending) sekaligus funding agent Komunal besutan PT Komunal Finansial Indonesia memperluas kolaborasi dengan Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di kawasan Bali. Menurut Albert Kurniawan, Vice President Marketing and Communication Komunal Indonesia dalam sosialisasi produk Komunal DepositoBPR ke para pelaku BPR di Bali berharap pihaknya dapat membantu BPR sekaligus UMKM di […]

Bank Aladin kolabrasi dengan Evermos dukung UMKM wujudkan ekonomi inklusif

digitalbank.id – PT Bank Aladin Syariah atau Bank Aladin bersama startup social-commerce Evermos hari ini mengumumkan kerja sama bisnis untuk memberikan fasilitas kepada ratusan ribu reseller dalam melakukan transaksi finansial, serta mengembangkan mitra UMKM dalam melakukan ekspansi usaha. Presiden Direktur Aladin Bank Dyota Marsudi menyampaikan, kerja sama ini dilatarbelakangi oleh keselarasan nilai yang diusung pihaknya […]

Bank CTBC dan Akulaku kerja sama fasilitasi pembiayaan perorangan dan UMKM

digitalbank.id – PT Bank CTBC Indonesia (Bank CTBC) dan PT Akulaku Finance Indonesia (Akulaku) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk fasilitas pembiayaan mulai perorangan hingga pemilik Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Presiden Direktur PT Bank CTBC Indonesia Iwan Satawidinata mengatakan dengan platform berbasis daring dari Akulaku, maka masyarakat mulai perorangan hingga pemilik UMKM dapat memperoleh […]

OJK dukung perbankan tingkatkan portofolio UMKM jadi 30% di 2024

digitalbank.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memberikan dukungan melalui kebijakan peningkatan akses keuangan UMKM untuk mencapai target penyaluran pembiayaan sebesar 30% kepada UMKM di tahun 2024. Hal itu sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo yang meminta OJK membantu sektor informal dan UMKM agar mampu bertahan di tengah dampak pandemi, di mana lembaga keuangan termasuk bank perlu […]

Investree kolaborasi dengan BJB di program Panon untuk UMKM

digitalbank.id – PT Investree Radhika Jaya (Investree), platform teknologi finansial peer-to-peer (P2P) lending terlibat program pembiayaan UMKM besutan Pemprov Jawa Barat dan Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI). Inisiatif bertajuk Program Pendanaan Online (Panon) Jabar ini dikemas dalam perjanjian kerja sama loan channeling yang ditandatangani Investree dengan PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten […]

Target penyaluran kredit tumbuh 10% di 2022, Bank KB Bukopin fokus di segmen UMKM dan ritel

digitalbank.id – PT Bank KB Bukopin Tbk. (BBKP) menyatakan tengah fokus memperbaiki proses bisnis agar bisa segera keluar dari kerugian. Adapun per kuartal III 2021, bank ini masih mencatat rugi bersih secara konsolidasi sebesar Rp361 miliar. Namun, jumlah kerugian itu sudah turun tajam dibandingkan periode yang sama tahun lalu sebesar Rp1,05 triliun. Direktur Keuangan KB Bukopin […]