ASPI menyebut transaksi via QRIS tembus Rp100 triliun pada 2022

digitalbank.id – UPAYA Bank Indonesia (BI) menyeragamkan pembayaran dengan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) telah membuahkan hasil. Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI) menyebut pembayaran via QRIS sudah tembus 1 miliar kali dengan nilai lebih dari Rp 100 triliun di akhir 2022. Ketua Umum ASPI Santoso menyatakan potensi QRIS ini akan semakin luas. Sebab, implementasinya sudah […]