OJK: P2P Lending (Pinjol) salurkan dana pinjaman ke UMKM capai 44,3 persen dari total kredit

digitalbank.id – UMKM atau usaha mikro kecil menengah dewasa ini memiliki peran yang sangat penting. Salah satu buktinya, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah mencatat penyaluran dana dari pinjaman online atau pinjol peer-to-peer (P2P) lending ke sektor usaha mikro kecil menengah (UMKM) tembus 44,3 persen dari total kredit. Kabar ini jelas merupakan angin segar bagi pelaku bisnis. Wakil Ketua Dewan Komisioner OJK […]

Ini langkah-langkah OJK untuk memperkuat industri sektor jasa keuangan

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) terus memperkuat industri sektor jasa keuangan untuk mendukung kebijakan hilirisasi, penguatan infrastruktur pasar, dan perlindungan konsumen. Direktur Humas OJK Darmansyah menuturkan bahwa pihaknya akan terus memperkuat pengawasan market conduct melalui penguatan struktur organisasi. Selain itu, OJK juga akan memperkuat sumber daya manusia (SDM) hingga jumlah obyek pengawasan market conduct. “Hal ini […]

Komisioner OJK kini beranggotakan 11 orang

digitalbank.id – RANCANGAN Undang-Undang tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (RUU PPSK) menambah dua pekerjaan dewan komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK) menjadi 11 anggota, di mana sebelumnya hanya beranggotakan 9 orang pada UU Nomor 21 Tahun 2021 tentang OJK. Untuk diketahui, dalam UU 21/2021, pada Pasal 10 ayat (4) susunan DK OJK terdiri atas huruf […]

OJK terima 290.388 laporan dan 13.427 pengaduan sampai akhir November 2022

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) telah menerima sebanyak 290.388 laporan, termasuk 13.427 pengaduan sampai dengan 30 November 2022. Anggota Dewan Komisioner OJK Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen Friderica Widyasari menjelaskan bahwa dari pengaduan tersebut, sebanyak 6.756 merupakan pengaduan sektor perbankan. “Lalu, sebanyak 6.588 merupakan pengaduan sektor IKNB dan sisanya merupakan layanan sektor pasar modal,” ujar […]

OJK pilih cabut izin Asuransi Wanaartha meskipun ada investor yang tertarik ambilalih perusahaan ini

digitalbank.id –  SEBELUM izin operasi PT Asuransi Jiwa Adisarana Wanaartha Life dicabut, Presiden Direktur Wanartha Life Adi Yulistanto telah melakukan berbagai upaya. Ia menyebutkan, bahwa jajaran manajemen baru WanaArtha Life sempat menyurati pemegang saham sebanyak 3 kali untuk melakukan setoran modal dalam upaya untuk menyehatkan perusahaan. Namun pemegang saham hanya menanggapi menunggu keputusan berkekuatan hukum tetap. […]

OJK akan menindak tegas pelanggar di industri keuangan, waspadalah!

digitalbank.id – BERHATI-HATI dan waspadalah bagi para pelanggar di industri keuangan. Tak tanggung-tanggung, OJK  mengeluarkan pernyataan tegas akan untuk menindak setiap pelanggar dalam industri keuangan. Baik yang dilakukan oleh perusahaan tercatat (emiten), leasing, perbankan, asuransi, dana pensiun bahkan perusahaan pinjaman online (pinjol).  Mahendra Siregar, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan bahwa sektor jasa keuangan adalah […]

Pendapatan sektor asuransi mencapai Rp255,2 triliun sampai Oktober 2022!

digitalbank.id – AKUMULASI pendapatan sektor asuransi selama periode Januari sampai dengan Oktober 2022 mencapai Rp255,2 triliun atau tumbuh 1,81 persen secara tahunan (year-on-year/yoy). Begitupula, akumulasi premi asuransi umum juga tumbuh sebesar 16,93 persen yoy mencapai Rp97,78 triliun per Oktober 2022. Demikian penjelasan Kepala Eksekutif Pengawas IKNB Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Ogi Prastomiyono terkait perkembangan industri jasa keuangan, […]

OJK prediksi risiko resesi ekonomi global, namun Indonesia bisa bertahan karena ditopang konsumsi domestik

  digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) melihat risiko resesi ekonomi global semakin besar kemungkinannya. Namun, perekonomian Indonesia mampu bertahan dari gejolak karena ditopang oleh konsumsi domestik. Mahendra Siregar, Ketua Dewan Komisioner OJK, mengatakan perekonomian internasional ke depan akan semakin sulit akibat resesi global. “Dan apakah akan ada resesi global? Hal ini kemungkinan besar akan terjadi, setidaknya di […]

TAP Insurance ramaikan persaingan insurtech di Indonesia

digitalbank.id – PASAR asuransi digital (InsurTech) di Indonesia dipastikan akan semakin berkembang tahun depan dan persaingan pun dipastikan akan semakin sengit. Ada puluhan pemain insurtech dengan berbagai model bisnis  hadir dan beriperasi di Indonesia. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) baru-baru ini merestui lahirnya PT Asuransi Untuk Semua (TAP Insurance) yang memfokuskan diri untuk menyasar segmen digital.  […]

OJK minta agar pelaku bisnis buy now pay later juga mengembangkan early fraud detection

digitalbank.id – PARA pengelola perusahaan pembiayaan yang menjalankan bisnisnya dengan metode Buy Now Pay Later (BNPL) agaknya harus mulai lebih waspada. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta  mereka untuk melakukan berbagai tindakan perbaikan segera (prompt corrective actions). Hal tersebut dilakukan agar kasus penipuan yang sempat menimpa pada ratusan mahasiswa Institut Pertanian Bogor atau IPB University tidak […]